Konten [Tampil]
anda punya pdf hasil scan?
atau anda punya file pdf hasil konversi photo to pdf?
jika text pada PDF tidak bisa di copy karena hal-hal di atas, kali ini kami akan memberikan salah satu cara agar bisa di copy teks nya
tapi sayangnya cara ini mempunyai syarat dan gak gratis tapi buat kalian yang mau coba bisa ikutin cara ini meskipun banyak cara lain di internet
Syarat-syarat copy text pdf hasil scan
berikut adalah syarat yang harus terpenuhi
di sini kami memakai Wondershare PDFelement versi premium karena kalau pakai versi gratis bakal mempunyai beberapa batasan seperti watermark
Cara copy teks hasil scan dan convert
ikuti petunjuk dalam gambar oke
1. klik perform OCR
pastikan kuota kalian cukup untuk download file karena kami tidak bertanggung jawab kalau kuota kalian habis atau dimarahin tetangga karena numpang wifi nya😅😅
4. atur konfigurasi OCR
Opsi OCR
Scan Option
untuk scan option saya sarankan pilih Scan to editable text karena selain bisa copy teks opsi ini bisa untuk edit teks dikemudian hari. tapi kekurangn opsi ini adalah hasil agak berantakan jika mengunakan font berbeda
kalau kalian hanya ingin copy teks aja maka pilih Scan to searchable text in image kelebihan dari opsi ini adalah hasil yang sedikit lebih baik tapi kekurangan-nya adalah tidak bisa edit teks
Page Range
Documant language
untuk ini kalian pilih sesuai bahasa dokumen kalian kalau dokumen kalian bahasa inggris maka pilih bahasa inggris
tapi untuk bahasa yang tidak ada di option kalian bisa pilih bahasa English
Cara copy teks hasil scan dan convert
kita lanjut lagi ke cara copy teks hasil scan dan convert
5. klik Apply
6. tinggal tunggu sampai selesai
untuk lama waktu processing tergantung berapa banyak halaman yang mau kalian scan OCR makin banyak halaman maka makin lama juga processing-nya
Hasil
untuk hasil bisa beda-beda tergantung versi software-nya, ketajaman gambar, DLL
tapi di sini kami akan memberikan salah satu contoh hasil yang kami lakukan berikut adalah hasilnya:
Posting Komentar
Posting Komentar