Konten [Tampil]
Bootable flashdisk menjadi hal pertama yang wajib dipersiapkan ketika ingin melakukan instal ulang windows atau OS lainnya menggunakan Flashdisk. Dan salah satu cara termudah untuk membuat bootable flashdisk adalah menggunakan software bernama Rufus.
Nah, bagi kalian yang sedang mencari cara menggunakan Rufus untuk membuat bootable flashdisk silakan ikuti tutorial berikut ini.
Download software Rufus
kita harus terlebih dahulu unduh software Rufusnya
1. buka situs Rufus di sini
2. setelah terunduh kita ke langkah berikutnya
Cara Membuat Bootable Flashdisk dengan Rufus
1. buka Rufus
setelah selesai terunduh buka software-nya
3. klik select untuk pilih file iso
jika sudah terkonek flashdisknya, klik select untuk pilih file iso
JANGAN SAMPAI SALAH!! cara periksa partition style di windows 10
5. ubah namanya sesuai yang kalian inginkan
kalian baca dulu peringatannya jangan asal klik OK!!! peringatan tersebut mengingatkan bahwa data FD (flashdisk) kalian bakal terhapus jadi pastikan di FD kalain tidak ada data berharga atau kalian backup dulu datanya
jika sudah baru klik OK
7. tunggu sejenak dan udah deh
semoga bermanfaat dan terima kasih
Posting Komentar
Posting Komentar